- Ajax
- Business
- CMS
- Color
- Design
- Domains
- Downloads
- Effects
- Flash
- General News
- GIMP
- Hardware
- Icons
- Javascript
- Lists
- Logos
- Photo effects (7)
- Photography
- Photoshop
- Print
- Productivity
- Ruby
- Software
- Text effects
- Typography
- Vector
- Web 2.0
- Web Design Styles
- Website design
- Website Promotion
-------------------
Sekilas info!!
-------------------
LAYAR SENTUH
CARA KERJA "TOUCHSCREEN"
Touchscreen atau touch monitor atau touch panels adalah output dari sebuah perangkat komputer yang di gunakan untuk menampilkan informasi visual dan grafikal, bedanya dengan layar monitor biasa adalah karena kita bisa langsung menyentuh touchscreen tersebut dengan tangan atau alat bantu untuk mengakses apa yang di tampilkan di dalamnya, contohnya Ponsel PDA atau Tablet PC , ATM, Pad Notebook...Dll...
Bagaimana Touchscreen bekerja?
Ada 3 komponen dasar sebuah Toucscreen sebagai berikut:
- Touch sensor : adalah lapisan penerima input dari luar monitor, karena input daari Touchscreen adalah "Sentuhan" maka sensor ini pun merupakan sensor sentuh, sensor ini biasanya berupa panel kaca yang permukaanya sangat responsif jika di sentuh. Touch sensor ini di letakan di permukaan paling depan dari sebuah layar "Touchscreen", dengan demikian area responsif terhadap sentuhan menutupi area pandang dari layar monitor maka ketika kita menyentuh layar monitornya input juga telah kita berikan. singkatnya cara kerja sensor ini adalah menangkap perubahan arus dan sinyal-sinyal listrik, merekamnya, dan mengubahnya menjadi titik-titik kordinat yang berada di atas layar sehingga posisi tepat dari sentuhan dapat langsung di ketahui dengan benar.
- Controller : adalah perangkat untuk menghubungkan sensor dengan perangkat komputer untuk memproses sentuhan tersebut, ketika sensor merekam sebuah even sentuhan data nya di teruskan ke Controller ini, kemudian Controller ini menerjemahkan informasi dari sensor menjadi informasi yang di mengerti Prosessor komputer, setelah informasi di proses oleh Processor hasilnya akan di keluarkan lagi untuk di tampilkan di monitor, dan Controller ini kembali bertugas untuk menterjemahkan informasi dari Processor untuk di ubah menjadi image yang akan di tampilkan di layar monitor.
- Software Driver: ini adalah Software yang di install pada komputer atau PC yang tugasnya untuk mengatur agar Touchscreen dan komputer dapat bekerja sama untuk melakukan berbagai macam keperluan.