Wednesday, July 2, 2008

Anti Shut Down ala registry

registry windowslama ngga nulis artikel indonesia di blog kesayanganku ini ..
Ok, tips ringan dan semoga ada gunanya , yaitu registry lagi ,supaya PC nggak bisa di shut down, dan mungkin bisa bermanfaat jika ingin meninggalkan PC utk berapa waktu sementara PC sedqang dalam penyelesaian suatu kerjaan :






BukaRegistri Editor Windows anda dengan , klik Start-->Run-->ketik regedit , lalu pada jendela Registry Editor masuk ke :
Key: HKEY_CURRENT_USER\Software\Microsoft\Windows \CurrentVersion\Policies\Explorer
Value Name: NoClose
Data Type : REG_DWORD
Data: (0 = shutdown enabled, 1 = shutdown disabled)

Jika ada yg kurang jelas keterangan lengkapnya di sini : registry windows

2 comments:

  1. Kalau gunannya hibernate sama nggak ya dengan tis ini...

    Saya baru dapat e-mail dari TLA "we have sold a text link ad off http://c-2-l.blogspot.com!" tapi belum kelihatan ya link-nya di blog

    ReplyDelete
  2. kalau hibernate kan cuma tidur dan bisa di bangunin lagi, masih bisa di shutdown.

    Syukur deh, biar lebih di sukai advertiser ,saranku pasang linknya di tempat spesial misalnya di bawah header atau side bar paling atas spt di blogku ini, dan adssense di buang aja.

    ReplyDelete

Please leave your comments or your promotion links, but don't add HTML links into the comment body, because I consider it as a spam, and will be delete..

Thank you for your visit..